Ketika kita bicara tentang judul di atas ini, terutama bila merujuk pada apa yang selama ini diperoleh oleh kebanyakan netter Muslim dari para netter Kristen di forum-forum dialog lintas iman Islam-Kristen, maka boleh dibilang hampir seluruh pertanyaan menyangkut iman dan doktrin-doktrin pokok Kristen yang diajukan, pada umumnya tidak pernah terjawab dengan tegas, lugas, apalagi tuntas!
Artinya, sekalipun mereka klaim "sudah dijawab" tapi pada umumnya jawaban yang diberikan adalah jawaban "ngambang", tidak jelas, alias ngarang bebas berdasar asumsi masing-masing saja. Sangat jarang kita temui ada satu atau dua dari seabreg-abreg pejuang misi kristen Indonesia ini yang mampu menanggapi pertanyaan-pertanyaan serius tentang iman Kristren dengan dalil-dalil alkitab yang terang dan tak terbantahkan. Bahkan bukan cerita baru bahwa satu pertanyaan yang sama, misalnya, bila dijawab oleh 10 netter kristen, maka probabilitasnya hampir 100% akan dijawab dengan 10 model jawaban yang berbeda pula!
Tahukah anda kenapa bisa terjadi demikian?
Karena doktrin-doktrin keimanan dalam Kristen tidak memiliki standar baku, dan karenanya pemahaman jemaat atas isu-isu penting dalam iman Kristennya sangat tergantung pada bagaimana interpretasi dari para petinggi gerejanya saja.
Cara pandang umat Katolik atas suatu masalah bisa sangat berbeda dengan cara pandang umat lain yang juga mengaku sebagai Kristen tapi mendaulat diri mereka sebagai kelompok reformis yang dewasa ini sudah melahirkan ribuan denominasi dalam kekristenan yang masing-masing merasa paling benar dan tidak ragu-ragu pula untuk saling membidatkan antara satu sama lain!
Artinya, sekalipun mereka klaim "sudah dijawab" tapi pada umumnya jawaban yang diberikan adalah jawaban "ngambang", tidak jelas, alias ngarang bebas berdasar asumsi masing-masing saja. Sangat jarang kita temui ada satu atau dua dari seabreg-abreg pejuang misi kristen Indonesia ini yang mampu menanggapi pertanyaan-pertanyaan serius tentang iman Kristren dengan dalil-dalil alkitab yang terang dan tak terbantahkan. Bahkan bukan cerita baru bahwa satu pertanyaan yang sama, misalnya, bila dijawab oleh 10 netter kristen, maka probabilitasnya hampir 100% akan dijawab dengan 10 model jawaban yang berbeda pula!
Tahukah anda kenapa bisa terjadi demikian?
Karena doktrin-doktrin keimanan dalam Kristen tidak memiliki standar baku, dan karenanya pemahaman jemaat atas isu-isu penting dalam iman Kristennya sangat tergantung pada bagaimana interpretasi dari para petinggi gerejanya saja.
Cara pandang umat Katolik atas suatu masalah bisa sangat berbeda dengan cara pandang umat lain yang juga mengaku sebagai Kristen tapi mendaulat diri mereka sebagai kelompok reformis yang dewasa ini sudah melahirkan ribuan denominasi dalam kekristenan yang masing-masing merasa paling benar dan tidak ragu-ragu pula untuk saling membidatkan antara satu sama lain!
Sebaliknya, apa yang didapat oleh netter Kristen dari netter Islam tiap kali mempersoalkan masalah-masalah dalam Islam -- terlepas berapa banyakpun yang ikut menjawab -- umumnya adalah jawaban yang stereotype, alias sama, karena sejak "pada mulanya", segala sesuatu menyangkut akidah dan iman dalam ajaran Islam sudah ada panduan standarnya. Inilah salahsatu fakta paling mencolok yang membedakan Islam dengan Kristen.
Berikut adalah sebagian dari arsip urusan "tanya-jawab" ini dengan catatan, bahwa Islam Bertanya di sini tidak secara "letterlijk" dimaksudkan sebagai sederet daftar pertanyaan tentang ini-itunya Kristen yang diakhiri dengan tanda baca tanya (?), melainkan perspektif Islam terhadap isu-isu penting dalam iman Kristen yang memerlukan tanggapan dan jawaban dari Kristen.
Islam Bertanya
UNTUK DIPERHATIKAN
Admins menghormati hak kebebasan berpendapat anda dalam merespons artikel manapun yang tersaji di sini. Karenanya, tidak ada pemberlakuan persyaratan khusus yang dapat diartikan sebagai pembatasan atas hak tsb. Sebagai gantinya, kami hanya minta anda menghormati kewajiban moral anda sendiri dengan menghargai tata-krama serta adab yang berlaku dalam budaya kita. Ekspresikanlah pendapat anda dengan menggunakan bahasa yang baik. Terima kasih.
0 Comments:
Post a Comment